Program “Ekspansi Diri”

Course Prerequisite(s)
- Please note that this course has the following prerequisites which must be completed before it can be accessed
-
Quantum Storylab (Edisi Uang)
-
Intro Quantum Human Design
About Course
Halo!
Barangkali kamu penasaran tentang apa dan bagaimana itu Program #EkspansiDiri.
Sebelumnya, let me tell you a story…
Di era globalisasi dan spesifiknya perkembangan informasi tentang Human Design dan Gene Key, kita sama-sama bisa mendapatkan banyak informasi secara gratis di internet. Yang mana, tidak jarang membuat sebagian dari kamu semakin mudah memahami ATAU justru semakin bingung bukan main.
Yang lebih ‘menyedihkannya’ lagi adalah, ketika justru dari berbagai informasi yang kamu dapat di internet itu, membuatmu makin merasa overthinking dan overwhelmed karena sudah mencoba berbagai macam cara tapi berujung pada frustasi, stress bahkan stuck.
Sebagai seorang reader sekaligus guide Human Design dan Gene Key yang juga betul-betul PRAKTEK, aku sadar betul bahwa sesungguhnya kita tidak begitu membutuhkan tambahan banyak informasi baru tentang Human Design dan Gene Key. Melainkan, adalah suatu pemahaman dan pendalaman konsep lebih mendalam.
Aku juga sadar betul, langkah mendasar yang SANGAT PENTING dan FUNDAMENTAL dalam rangka sepenuhnya menghidupi DESAIN OTENTIK DIRI adalah Praktek DEKONDISI DIRI, yang mana praktek Dekondisi dapat bekerja dan berbuah maksimal jika dikerjakan secara KONSISTEN setidaknya selama 7 tahun (meski begitu, ini bisa berbeda bergantung pada setiap individu). Sebagai orang yang juga berkomitmen untuk dekondisi diri secara Holistik, aku bisa mengerti betul betapa tidak mudah dan menantangnya perjalanan ini. Suatu perjalanan mentransformasi diri dari homogenisasi menuju Diferensiasi Individu yang betul-betul BERANI untuk menjadi UNIK dan BERBEDA.
Aku juga bisa mengerti betul, setiap diri, jauh di kedalaman hatinya selalu mendamba untuk bisa betul-betul BANGKIT, Memberdayakan Diri, dan menyalakan kembali Cahaya Talenta dan Potensi Illahiyah dalam diri dengan segenap pelayanan.
I know it’s not easy. And i continue walking through This Path. The Path of Remembering My True Essence, Reclaiming My Sovereigntiy, Embodying My Authenticity, My True Power and My Infinite Possibilites.
Perjalananku dalam rangka Dekondisi Diri, secara gigih juga aku iringi dengan kontinyu MEMBADANKAN dan EKSPANSI (mengembangkan) Diriku, yaitu, memaksimalkan segala potensi, talenta dan skill yang telah ada dalam diriku. Sehingga, Program ini juga merupakan sebagian dari buah proses Dekondisi dan Ekspansi Diriku, dimana value yang selalu aku junjung tinggi adalah :
- Action (Tindakan nyata)
- Dedikasi dan Konsistensi
- Pemberdayaan dan Pemeliharaan Diri
- Keberanian dan kegigihan dalam mencoba
- Dukungan dan Cinta tanpa syarat
- Apresiasi diri
So, #EkspansiDiri merupakan suatu komunitas private dengan Intensive Pendampingan, Pemanduan dan dukungan dalam rangka praktek :
- Melanjutkan perjalanan DEKONDISI diri dari segala bentuk pola terkondisi negatif (trauma, false/ limiting belief, bad habite dll)
- TRANSFORMASI diri untuk sepenuhnya bangkit dan keluar dari pola lama dan kreatif meningkatkan frekuensi dengan kembali mengenali Divine Gift (Potensi Illahiyah) yang telah ada dalam diri
- EKSPANSI Diri untuk sepenuhnya mengembangkan Kesadaran dan DIVINE GIFT dalam diri ke dalam bentuk pemberdayaan dan pelayanan (heart-based service/ career) yang lebih tinggi menggunakan tools Quantum Human Design & Gene Key.
Program ini adalah untuk KAMU :
- yang sedang praktek Dekondisi melalui Self Healing dan INGIN mulai Ekspansi Diri (mengenali dan memaksimalkan Jenius dan Potensi Diri) dalam melayani atau berbisnis
- sedang merintis bisnis baru atau sudah menjalani bisnis
- Yang ingin memberdayakan diri dan membangun kokoh #strongmindset
Kunci utama dalam menguasai segala sesuatunya adalah : segera BERTINDAK (Praktek) segera setelah kamu mempelajari sesuatu.
MISI BESAR program ini adalah : Dedikasi diri untuk PRAKTEK, terutama dalam mengenali intensi, goals dan membangun skill komunikasi. Tidak ada materi baru, melainkan PENDALAMAN dan INTEGRASI NYATA materi kelas Intro Quantum Human Design & kelas Living My Highest Purpose .
GOALS dari program ini adalah :
- Semakin menambah kepercayaan pada diri dan segenap Hak serta potensi Illahiyah dalam diri
- Semakin mampu dan lihai dalam menavigasi setiap badai shadow (luka/ tantangan) dan mentransformasinya menjadi Kekuatan
- Semakin KOKOH dalam setiap pengambilan keputusan dan menjalani kehidupan
- Semakin mengenali JENIUS diri dan CONFIDENTLY shining it to the world
- Semakin mantap melangkah dalam menjalani serangkaian proses mengembangkan Diri hingga ke pengembangan bisnis
- Semakin Jatuh Cinta pada Diri dan Becoming UNSTOPABLE!
Yang akan kamu dapatkan selama program :
- Semua audio Eksklusif pemanduan dari Puji
- Semua Modul PDF berupa materi dan powerful worksheet
- Sesi Intensive LIVE Zoom yang memungkinkan kamu untuk diskusi dan Q&A lebih mendalam
- FREE Join Komunitas ‘Bahasa Cahaya’. Sebuah ruang untuk aku membagikan energi transit matahari dan bumi berdasarkan HUman Design dan Gene Key
- 24/7 akses group chat yang memungkinkan peserta untuk saling berdiskusi, bercerita dan bertanya
*akses permanen seumur hidup via website
Course Content
Materi Ekspansi Diri
-
Intro Kelas
00:00 -
Audio 1 – Niat dan Berdaya
00:00 -
Audio 2 – Esensi Ekspansi dan Pikiran Quantum
00:00 -
Audio 3 – Create your Focus, Strategi dan Otoritas
00:00 -
INTEGRATION CALL 1 : Gift & Unique Medicine
00:00 -
Ekspansi Jenius (Step Uncovering Jenius)
00:00 -
Writing My Authentic Story
00:00 -
INTEGRATION CALL 2 : Uang, Adult Self dan Identitas 3D
00:00